Milad SDIT Nur fatahillah
Milad SDIT Nur Fatahillah Dua puluh tahun perjalanan TKIT-SDIT Nur Fatahillah dalam mengabdikan diri di bidang pendidikan merupakan usia yang panjang bagi sebuah lembaga pendidikan
Terbentuknya peserta didik yang dapat tumbuh sesuai fitrahnya, taqwa, cerdas, dan peka terhadap lingkungan.
“Menyelenggarakan pembelajaran secara islami dan terpadu, yang didukung oleh personil yang memiliki kapabilitas pribadi dan profesi, serta didukung oleh sarana dan prasarana yang memadai.”
Menggunakan Kurikulum Merdeka dan muatan lokal (komputer, melukis, bahasa arab, Hadist Do’a, bahasa inggris, olahraga, berenang.)
Menggunakan media dan alat peraga dalam konsep pembelajaran peserta didik sehingga efektif dalam proses pembelajaran.
Perhatian terbaik dalam pembelajaran Al Qur’an tahsin, tahfizh (minimal 2 Juz; Juz 30 – Juz 29)
Membentuk karakter pribadi peserta didik yang baik, bermoral, tangguh dan berperilaku baik.
Memberikan pembelajaran calistung secara optimal sebagai dasar pengetahuan siswa.
Mendukung sekolah dalam mengembangkan keterampilan hidup peserta didik melalui potensi yang dimilikinya.
Milad SDIT Nur Fatahillah Dua puluh tahun perjalanan TKIT-SDIT Nur Fatahillah dalam mengabdikan diri di bidang pendidikan merupakan usia yang panjang bagi sebuah lembaga pendidikan
SEKOLAH ADIWIYATA SDIT Nur Fatahillah mendapatkan penghargaan sekolah adiwiyata tingkat kota di tahun 2022, dan dilanjutkan menuju Adiwiyata tingkat Provinsi pada tahun 2023. SDIT Nur
Selebrasi Proyek Penguatan Profil Pelajar Pancasila (P5) Kegiatan selebrasi P5 dalam kurikulum merdeka di SDIT Nur Fatahillah selama satu tahun ada tiga tema pertama, gaya
Festival Eksternal Nur Fatahillah Festival Nur Fatahillah merupakan ajang kompetisi minat bakat siswa serta ajang silaturahmi antar sekolah Taman kanak-kanak se Tangerang Selatan, Festival Nur
Kerjasama dan pelaksanaan Tryout Kelas Enam SDIT Nur Fatahillah di tahun pembelajaran 2022-2023 dalam pelaksanaan tryout ujian sekolah bekerjasama dengan lembaga primagama. Penandatanganan MoU itu
Kegiatan Ekstrakulikuler Nur Fatahillah Kegiatan ekstrakulikuler sebagai wadah pengembangan potensi peserta didik, dapat memberikan dampak positif dalam penguatan pendidikan karakter. Jenis ekstrakulikuler pilihan di SDIT
Silahkan klik salah satu customer support kami
https://sditnurfatahillah.sch.id